Minggu, 28 Mei 2017

Contoh Resep







Resep yang lengkap memuat hal-hal sebagai berikut:

  1. Nama, alamat dan nomor izin praktik dokter, dokter gigi atau dokter hewan.
  2. Tanggal penulisan resep (inscriptio)
  3. Tanda R/ pada bagian kiri setiap penulisan resep (invocatio)
  4. Nama setiap obat dan komposisinya (praescriptio/ ordonatio)
  5. Aturan pemakaian yang tertulis (signatura)
  6. Tanda tangan atau paraf dokter penulis resep sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku (subscriptio)
  7. Jenis hewan dan nama serta alamat pemilik untuk resep dokter hewan
  8. Tanda seru dan/atau paraf dokter untuk resep yang melebihi dosis maksimal (Syamsuni,2012) 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar